Update daftar antivirus terbaik tahun ini

Update daftar antivirus terbaik tahun ini

Bagi anda yang memiliki banyak aktifitas atau pekerjaan di depan laptop dan komputer, memiliki antivirus terbaik adalah sebuah kebutuhan primer. Menggunakan software antivirus untuk mencegah masuknya virus, malware, ransomware yang dapat merusak semua file dan software komputer atau laptop kamu. Saat ini antivirus juga mampu melindungi gadget dari serangan hacker dan pencurian data penting di laptop/PC. […]

Sejarah dan manfaat umroh

Sejarah dan manfaat umroh

Umroh secara arti bahasa adalah berziarah atau mengunjungi. Umroh biasa disebut sebagai ibadah haji kecil. Umroh pertama kali dilakukan oleh Nabi Ibrahim as, yang kemudian dilanjutkan oleh Nabi Muhammad SAW. Sejarah umroh pada jaman jahiliyah, banyak dari rangkaian pelaksanaan ibadah haji termasuk juga umrah yang berubah; baik dikurangi maupun ditambah, seperti tidak melakukan wukuf di […]

Cara memilih burung kenari calon juara

Cara memilih burung kenari calon juara

Burung kenari sebetulnya bukan jenis burung endemik di Indonesia, namun keberadaannya di Indonesia berkat peran warga yang import burung kenari atau membawanya dari luar negeri. Burung kenari memiliki nama latin Serinus Canaria. Burung kenari memiliki keindahan warna dan suara kicauan yang indah. Burung ini dipelihara karena suaranya yang merdu, diternakkan atau dipelihara untuk diikutkan dalam […]

Tips Online Marketing

Tips Online Marketing

Perkembangan teknologi sangat cepat, dan menciptakan dunia baru yang bernama dunia maya. Marketing / pemasaran cara lama mulai banyak ditinggalkan. Dengan menggunakan online marketing (aka digital Marketing) bisa menekan cost / pengeluaran perusahaan, menjangkau lebih banyak kustomer tidak terbatas jarak. Di artikel ini akan kita bahas Tips Online Marketing Buat tim kompeten Buatlah sebuah tim […]

Cara simpel daftar akun Paypal

Cara simpel daftar akun Paypal

Sebelum kita membahas lebih jauh bagaimana cara daftar akun Paypal, sebaiknya kita kenali dulu apa itu Paypal. Paypal adalah salah satu layanan keuangan berbasis online yang memungkinkan transaksi jual beli jual beli melalui Paypal. Dengan paypal kita bisa menghubungkan rekening bank, kartu debit, maupun kartu kredit untuk digunakan transaksi Paypal. Bukan hanya untuk melakukan pembayaran […]

Aplikasi edit foto dan gambar di hp android

Aplikasi edit foto dan gambar di hp android

Kegiatan online saat ini tidak bisa lepas dari mengunggah foto atau gambar, kita berlomba untuk mengunggah image foto terbaik, keren dan memiliki nilai estetik. Developer aplikasi pihak ketiga memanjakan kita dengan menyediakan kan aplikasi edit image yang dapat diunduh di google playstore baik yang gratisan maupun yang berbayar. Sehingga kualitas gambar dapat menjadi sebuah seni […]

Netiquette, adab dan etika berinternet

Netiquette, adab dan etika berinternet

Netiquette adalah singkatan dari Internet Etiquette, yang artinya adalah etika berinternet (kode etik berinternet). Dalam dunia nyata kita mengenal dengan etika bersosial dan bergaul, dan dalam dunia maya juga ada etika dalam kegiatan berinternet.. Aturan-aturan dalam bersosial di dunia Internet sangat diperlukan agar kegiatan berinternet tetap sehat dan positif. Pengguna internet wajib mengikuti aturan-aturan ini. […]

Aplikasi edit video papan atas untuk hp android

Aplikasi edit video papan atas untuk hp android

Sebelumnya kita pernah membahas tentang aplikasi foto editor terbaik, dan sekarang kita membahas topik tentang video editor. Ada banyak sekali editor video Android yang tersedia di Play Store saat ini. Dan kecuali Anda tahu persis apa kebutuhan Anda, itu bisa menjadi kewalahan untuk membidik dan mencari tahu mana aplikasi pengeditan video terbaik untuk Android. Jadi […]

++ SEO Tools terbaik dan gratis untuk mengoptimasi website anda

++ SEO Tools terbaik dan gratis untuk mengoptimasi website anda

Search Engine Optimization atau disingkat SEO, merupakan alat  mengoptimasi website secara terukur untuk mendapatkan peringkat di mesin pencarian. SEO Tools secara awam dapat dipahami, anda dapat memantau traffic, kualitas backlink, spam score, dll melalui alat ini dengan cerdas dan cepat 1. Google PageSpeed Insights Periksa kecepatan dan kegunaan situs Anda di beberapa perangkat Masukkan URL, […]

Cara lain mencari uang di TikTok

Cara lain mencari uang di TikTok

TikTok telah membuktikan berkali-kali betapa ia menghargai dan mengapresiasi setiap pengguna platform. Sekarang, untuk menyebarkan cinta lebih jauh lagi, TikTok telah memutuskan untuk menghujani semua orang* yang membantu mengembangkan komunitas dengan mengundang teman-teman mereka untuk bergabung dengan TikTok. Benar, TikTok memberi penghargaan kepada anggotanya melalui program rujukan TikTok Rewards yang baru. Setiap pengguna dari negara […]